CSS Digital Marketing HTML Internet Marketing Javascript Node.js Pemrograman PHP

Library Whatsapp API Baileys Adiwajshing & Venom Bot

adiwajshing baileys

Library Whatsapp API Gateway Terbaik ( Baileys Adiwajshing & Venom Bot ) – Whatsapp API Baileys Adiwajshing – Hi bret kali ini saya akan share ke kalian artikel yang berjudul Library Whatsapp API Gateway Terbaik – Baileys Adiwajshing & Venom Bot, kalian masih pada bingung atau udah tau apa itu Whatsapp API ? kalau pada bingung mimin jelasin dulu ya definisanya 😀

Apa sih Whatsapp API itu ?

WhatsApp Business API adalah sebuah aplikasi yang membantu interaksi antara customer dan perusahaan berjalan dengan lebih efisien. API sendiri memiliki arti Application Programming Interface yang berisi serangkaian kode yang nantinya akan terkoneksi dengan software perusahaan. Software tersebut nantinya juga akan kembali dikoneksikan pada akun WhatsApp.

WhatsApp Business API memiliki berbagai macam fitur canggih. Di mana fitur canggih tersebut tidak akan kalian temukan pada aplikasi WhatsApp biasa. Salah satu fiturnya yaitu Chatbot. Fitur unggul lainnya yang ada di WhatsApp Business API yaitu Multi-Agents Access. Fitur ini membuat aplikasi WhatsApp Business API ini bisa diakses oleh beberapa orang sekaligus. Seluruh karyawan operator di perusahaan kamu bisa mengakses dan menggunakan aplikasi ini di waktu yang bersamaan.

Nah udah pada paham kan definisi dari Whatsapp API :D, lalu bagaimana cara membuat atau mengimplementasi Whatsapp API tersebut, kalian bisa menggunakan LIbrary yang sudah disediakan oleh developer yaitu Whatsapp API Adiwajshing dan Venom BOT.

Library Whatsapp API

Library tersebut open source bisa kalian gunakan melalui Link Github berikut :

  1. Whatsapp API Adiwajshing Baileys Github LIbrary
  2. Whatsapp API Venom Bot Github Library

Pada Library tersebut kalian bisa membangun sebuah tools Whatsapp API sesuai kebutuhan kalian, fitur-fitur itu seperti :

  1. Auto Responder
  2. Schedule Blast Message
  3. Message Text, Media JPEG PNG PDF, Message BUTTON, MESSAGE LIST, MESSAGE TEMPLATE
  4. Performa CHAT
  5. Webhook
  6. Chatbot
  7. dll 😀

Keren tidak ??? pasti keren dong.

Saya sedikit jelaskan definisi mengenai dari masing” library whatsapp APi tersebut ya.

Adiwajshing Baileys

Baileys tidak memerlukan Selenium atau browser lain untuk berinteraksi dengan WhatsApp Web, ia melakukannya secara langsung menggunakan WebSocket. Tidak menjalankan Selenium atau Chromimum menghemat seperti setengah giga ram :/

Baileys mendukung interaksi dengan WhatsApp versi multi-perangkat & web.

Cara Instalasi

Gunakan stable version:

yarn add @adiwajshing/baileys

Gunakan edge version (no guarantee of stability, but latest fixes + features)

yarn add github:adiwajshing/baileys

Venom BOT

Venom adalah API alternatif berkinerja tinggi untuk whastapp, Anda dapat mengirim, pesan teks, file, gambar, video, dan lainnya.

Ingat, API dikembangkan pada platform yang disebut layanan RESTful Web, menyediakan interoperabilitas antara sistem komputer di Internet.

Ini menggunakan satu set operasi yang terdefinisi dengan baik yang berlaku untuk semua sumber daya informasi: HTTP sendiri mendefinisikan satu set kecil operasi, yang paling penting adalah POST, GET, PUT dan DELETE.

Gunakan dalam bahasa favorit Anda seperti PHP, Python, C# dan lainnya. selama bahasa Anda di dukung dengan protokol HTTP, Anda akan menghemat waktu dan uang. Anda tidak perlu tahu cara kerja Venom, kami memiliki dokumentasi API yang lengkap, secara profesional!

Cara Instalasi

> npm i --save venom-bot

or for Nightly releases:

> npm i --save https://github.com/orkestral/venom/releases/download/nightly/venom-bot-nightly.tgz

Installing the current repository “you can download the beta version from the current repository!”

> npm i github:orkestral/venom

Penggunaan WhatsApp API Business ini juga bisa mengurangi biaya operasional perusahaan. Perusahaan tidak perlu lagi menggaji karyawan operator dalam jumlah yang terlalu banyak. Mengingat sebagian tugas dari operator akan di kerjakan langsung oleh fitur chatbot yang telah di buat sebelumnya. Hal inilah yang pada akhirnya akan memberi pengaruh besar pada biaya operasional perusahaan yang bisa di minimalisir.

Baca juga : Tutorial Whatsapp APi Multi Device – Baileys Adiwajshing

Demikian Artikel mengenai Library Whatsapp API Terbaik ( Baileys Adiwajshing & Venom Bot ) Semoga artikel ini bermanfaat buat kamu :D.

Beli Hosting Murah di Domainesia

Avatar

Adin Yahya

About Author

Leave a comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You may also like

Pemrograman Node.js

Cara Membuat Telegram Bot API

Cara Membuat Telegram Bot API – Halo bret kali ini saya akan share cara membuat bot telegram, Telegram merupakan alat
Pemrograman PHP

Cara Membuat Database MySQL di Phpmyadmin

Membuat Database MySQL di Phpmyadmin – Halo bret !! Kali ini saya akan share cara membuat database MySQL di Phpmyadmin,